Samsung Galaxy S25 vs OPPO Find X8: Duel Flagship, Siapa Jawaranya?

OPPO Find X8/ Oppo Global

Samsung Galaxy S25 membawa fitur unggulan seperti sensor sidik jari ultrasonik di bawah layar, dukungan Samsung DeX, dan stereo speaker dari AKG.
Sementara OPPO Find X8 masih pakai sensor sidik jari standar.
Kesimpulan: Pilih yang Mana?
Mau layar lebih tajam, performa lebih ngebut, dan fitur futuristik? Pilih Samsung Galaxy S25.
Butuh baterai awet, layar lebih terang, dan kamera resolusi tinggi? OPPO Find X8 jawabannya!
Jadi, kamu tim Samsung atau OPPO? (jas)